Daftar Posting
maintenance
0 comments

Masih berkaitan dengan tulisan sebelumnya , kali ini kita akan membahas langkah - langkah yang harus kita ketahui dalam merancang sebuah sistem. Sistem yang kita maksud disini adalah sebuah aplikasi yang seringkali kita temui, baik pada kondisi yang nyata seperti pada lingkungan kerja ataupun juga aplikasi yang bersifat prototype yang sering dibuat oleh Rekan - rekann mahasiswa.
Kebanyakan dari kita mengalami kesulitan dalam rangka memulai untuk menyusun sebuah sistem, hal yang perlu dicatat dalam hal ini adalah ( KESULITAN MAU MULAI DARI MANA DULU ? ), sedangkan rencana - rencana yang terpikirkan semakin bertambah dan terus bertambah.
3682x baca| Readmore
maintenance
1 comments

Selamat bertemu kembali dalam tips dan trik belajar bahasa pemrograman , melanjutkan pembahasan sebelumnya , sekarang kita akan membahas tentang cara - cara yang seharusnya kita tempuh dalam mempelajari bahasa pemrograman. Ada pepatah yang sering kita dengar, Belajar dari pengalaman dan pepatah lain mengatakan Learning by doing
Dalam mempelajari bahasa pemrograman, cara terbaik adalah berhadapan langsung dan mempraktekkannya dalam komputer. Tidak perlu kita menghafal semua syntax - syntax terlebih dahulu, akan tetapi yang harus kita lakukan adalah mencoba mempraktekkan setiap fungsi - fungsi yang terdapat di dalamnya. Mulailah mempraktekkan dari hal - hal yang paling sederhana dan janganlah melihat - hal yang terlalu komplek untuk membangun image bahwa bahasa pemrograman itu mudah. Jika kita sering mencoba dan mempraktekkannya, maka secara tidak langsung kita akan hafal dengan sendirinya struktur dari syntax - syntax bahasa pemrograman yang kita pelajari.
1200x baca| Readmore
maintenance
2 comments

Bagi kalangan pemula dalam bahasa pemrograman, ketahuilah bahwasannya dalam mempelajari sebuah bahasa pemrograman akan memerlukan suatu proses. Tentunya dalam hal ini sangat diperlukan kesabaran, ketelitian dan juga kadang kita perlu biaya untuk belajar , kursus dan juga membeli buku - buku pemrograman. Berikut ini kami sajikan tips dan trik dalam kita mempelajari bahasa pemrograman :
**/ Gunakan buku / tutorial yang benar sesuai tingkat kemampuan anda **/
Kebanyakan para pemula tertarik dengan judul - judul buku yang lebbay sehingga kemudian mereka membelinya dan berusaha mempelajarinya, akan tetapi yang terjadi kemudian adalah buku - buku tersebut malah menyurutkan semangat belajar kita. Mengapa demikian ? Karena pemula langsung dihadapkan dengan sekumpulan kode - kode script baik itu kode HTML dan juga kode php yang sudah tercampur. Apa yang kemudian terpikirkan dalam benak kita adalah :
1116x baca| Readmore
maintenance
3 comments
Pada saat merancang semuah form input, ada beberapa hal yang harus kita perhatikan guna memudahkan pengunjung dalam mengisi form input tersebut. Form input yang di maksud dapat kita ibaratkan seperti berikut :
- Form Pendaftaran
- Form pengisian Biodata
- Dan Form lainnya yang mempunya banyak elemen form input
Permasalahan yang sering muncul dan harus kita perhatikan adalah ketika kita menerapkan beberapa aturan dalam pemngisian form, seperti :
- Nama harus sesuai
- Email harus valid
- Semua form harus di isi
- Harus menuliskan captcha
2887x baca| Readmore
maintenance
4 comments
Selamat bertemu kembali dengan kami tim media kreatif, Guna mengisi kepenatan tim media kreatif yang sehari-hari berkuta dengan PHP, Pada sesi kali ini kami akan membahas tentang metode simple pencarian data dengan menggunakan ajax request object untuk kemudian akan dilakukan multiple posting pada database MySQL dengan menggunakan PHP.
Ilustrasi yang akan di buat adalah seperti pada gambar di atas, dimana dalam satu buah Form terdapat beberapa elemen form untuk pencarian data siswa, hasil dari semua elemen form pencarian tersebut selanjutnya akan kita posting secara bersamaan dengan menggunakan fungsi FOREACH dengan menggunakan PHP.
7869x baca| Readmore
maintenance
3 comments

Seringkali kita berhadapan data tabel yang cukup banyak, dimana kita diharuskan menghapus masing - masing record dari tabel tersebut dengan cara meng - klik menu atau tombol hapus satu persatu yang pastinya juga akan sangat melelahkan jika datanya berjumlah ratusan.
Menanggapi beberapa pertanyaan pengunjung Media Kreatif sebelumnya, berikut kami sajikan tutorial singkatnya dengan menggunakan javascript dan element html ( checkbox ) .
3196x baca| Readmore
Administrator
4 comments
Berhari - hari berurusan dengan code php, ternyata jenuh juga. Untuk sedikit meredakan kejenuhan, kali ini penulis mencoba menyajikan sebuah code yang sangat simple tapi sangat banyak digunakan dalam website, yaitu membuat program konversi tanggal dari format standard php atau mysql untuk ditampilkan dalam format bahasa indonesia.
Format tanggal yang sering digunakan yaitu Date dan Datetime, dimana fungsi date akan menghasilkan Tanggal dalam format YYYY-MM-DD sedangkan fungsi Datetime akan menghasilkan Tanggal dan waktu dengan format YYYY-MM-DD HH:II:SS.
5582x baca| Readmore
Administrator
49 comments

Kali ini penulis akan menunjukkan cara - cara mudah dalam membuat captcha dengan menggunakan fungsu GD pada php. Kalo kita kembali pada captcha itu sendiri, maka yang harus kita ketahui adalah "Apa sebenarnya captcha itu, apa fungsinya, dan kapan kita perlu captcha ?"
Jawaban yang bisa penulis sajikan adalah : Captcha merupakan sekumpulan kode yang digenerate secara otomatis dimana kode yang dihasilkan adalah kode acak dan kode tersebut akan digunakan sebagai kode verifikasi. Captcha biasanya digunakan untuk proteksi terhadap spam atau double posting pada halaman - halaman input website. Captcha sendiri tidak hanya berbentuk gambar dan text , akan tetapi sekarang bisa berbentuk suara, contohnya pada form pendaftaran email Yahoo.
32427x baca| Readmore
Administrator
7 comments

Konvert data ke excel dengan php ? Kapan kira - kira kita akan membutuhkan konversi tsb, jawabannya adalah ketika kita akan membuat reporting dari data - data yang umumnya tidak memerlukan type data yang panjang dalam setiap kolomnya, Misalnya data - data tagihan, data siswa, data pelanggan dan lain - lain.
Kali ini penulis akan menunjukkan cara mudah untuk konvert data tabel html menjadi excel dengan menggunakan class excel yang penulis dapatkan dari phpclasses.org . Langkah - langkah yang harus kita lakukan adalah sebagai berikut :
2817x baca| Readmore
Administrator
23 comments

Paging atau Pagination , kapan kira - kira kita harus pakai paging ? Jawabannya tetntu pada saat kita berhadapan dengan data yang cukup banyak dan tidak memungkinkan kita untuk menampilkannya secara keseluruhan karena akan memakan space yang terlalu besar. sebagai contoh pada hasil pencarian Google, mereka menampilkannya dalam bentuk paging karena data hasil pencariannya yang sangat banyak.
Pada tutorial kali ini, penulis mencoba menyajikan cara membuat paging dengan sangat mudah, yaitu dengan memanfaatkan class paging CnnNav yang penulis dapatkan dulu ketika mencoba browsing script - script di phpclasses.org . Singkatnya, mari kita mulai dengan langkah - langkah berikut :
8462x baca| Readmore
![]() |
Today | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
![]() |
Yesterday | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
![]() |
All visitor | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |

Pelatihan Website bersama Media Kreatif Indonesia
laboratorium Komputer dan teknology Kampus I ITN Malang 2013-07-09 08:00:00